Omnia Slot - Saint Helena merupakan daerah terpencil yang berada di bagian selatan Samudera Atlantik. Ini berada di sekitar 1200 mil pantai barat daya Afrika. Wilayah ini termasuk dalam wilayah Luar Negeri Inggris (BOT).
Berikut fakta unik Saint Helena yang harus kamu ketahui.
1. Pulau berasal dari gunung berapi
Saint Helena merupakan pulau vulkanik yang memiliki panjang 10 mil dan lebar 5 mil. Pulau ini memiliki medan yang kokoh karena terbentuk dari letusan vulkanik 7 tahun silam. Pemandangan pesisir dipenuhi batu vulkanik yang bertekstur keras dan hangat.
Di sebelah selatan pegunungan, ngarai membentuk lembah yang curam di sekitar laut. Gunung api di Saint Helena punah setelah mengalami letusan hebat. Satu-satunya tempat melabuhkan kapal ada di sisi barat James Bay. Di lembah ini terdapat pelabuhan dan kota Jamestown.
2. Flora dan fauna hidup terisolasi
Flora dan fauna asli di Saint Helena hidup terisolasi selama jutaan tahun. Seleksi alam yang terjadi karena faktor manusia menyebabkan kepunahan sejak abad ke-16. Namun, spesies unik sebagian mampu bertahan.
Zona pantai berbatu membentang sejauh 1,6 km dihuni oleh tanaman kaktus dan zona tengah membentang kedaratan sejauh 1,6 km membentuk lereng bukit yang ditumbuhi rumput, pohon willow, pohon poplar dan pinus. Sedangkan zona lainnya menjadi rumah berbagai endemik seperti pohon oak, pohon kayu hitam, cedar, bambu dan pohon pisang.
3. Penduduk St. Helena
Populasi di Saint Helena sebagian besar campuran dari Eropa (khususnya Inggris), Asia Selatan dan Timur serta keturunan Afrika. Saint Helena termasuk dalam wilayah Inggris bagian luar sehingga bahasa yang digunakan adalah bahasa Inggris. Jamestown menjadi salah satu pemukiman yang ada di sana. Sekitar seperenam dari populasi penduduk menetap di kawasan ini.
4. Perubahan cuaca yang unik
Untuk kamu yang ingin melarikan diri dari cuaca dingin, Saint Helena memiliki perubahan cuaca yang unik. Sepanjang tahun cuaca akan tetap berkisar antara 22 sampai 27 derajat celcius.
Suhu ini cukup hangat dibandingkan dengan cuaca dingin dibagian belahan bumi utara. Meskipun lembah-lembah menjulang tinggi dan terjal, sinar matahari bisa masuk dengan baik. Kamu pun dapat menikmati hujan tropis dan kabut di Blue Hill.
5. Kehidupan ekonomi penduduk
Kehidupan ekonomi di pulau terpencil ini kurang dari seperenamnya adalah seputar pertanian dan hasil hutam. Komoditas utamanya adalah jagung, kentang, domba dan sayuran hijau. Pulau ini juga mengekspor kopi keluar negeri. Belum ada pembangunan industri di wilayah ini.
Penghasilan kayu dijadikan bahan utama untuk konstruksi. Dua pertiga anggaran penduduk diberikan oleh pemerintah Inggris melalui subsidi. Penghasilan yang lainnya didapatkan dari bea cukai dan pendapatan dari pelabuhan. Pengangguran masih menjadi masalah berlanjut sehingga banyak penduduk bekerja di luar negeri.
Fakta-fakta unik ini menjadikan Saint Helena menjadi pulau yang menakjubkan untuk dikunjungi. Kamu berani berlayar ke Samudera Atlantik untuk mengunjungi Saint Helena?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar